Warga Lumbang Terdampak Banjir, Polres Probolinggo Salurkan Air Bersih

author awsnews.id

- Pewarta

Jumat, 01 Mar 2024 09:05 WIB

Warga Lumbang Terdampak Banjir, Polres Probolinggo Salurkan Air Bersih

i

Polres Probolinggo Salurkan Air Bersih

Probolinggo,Tikta.id - Polres Probolinggo Polda Jatim menggelar bakti sosial (baksos) pendistribusian air bersih, di Desa Branggah, Lumbang. Kapolres Probolinggo AKBP Wisnu Wardana melalui Kapolsek Lumbang AKP Suharsosno menyebut baksos air bersih untuk membantu warga yang terdampak banjir dan tanah longsor.

Menurutnya, akibat banjir dan tanah longsor, masyarakat di desa itu kekurangan air bersih. Kapolsek Lumbang menambahkan, bakti sosial merupakan wujud kepedulian Polri terhadap masyarakat. 

Baca Juga: Serunya Lomba Ketangkasan Estafet Siswa Satdik -2 Kodiklatal

"Semoga kegiatan ini bermanfaat bagi masyarakat Desa Branggah dan ini wujud kepedulian kami kepada warga yang membutuhkan," tutur kapolsek, Jumat (3/1)

Baca Juga: Hardikal 2024, Prajurit Jalasena Long March 78 Km

Amin, warga Desa Branggah Lumbang mengucapkan terima kasih atas bantuan air bersih yang diberikan Polsek Lumbang dan Satlantas Polres Probolinggo 

"Terima kasih atas bantuan air bersih yang telah diselenggarakan Polres Probolinggo. Kegiatan ini sangat membantu masyarakat kami yang kekurangan air bersih," ucap Amin.

Baca Juga: Buron Dua Tahun Terduga Pelaku Pembunuhan Mahasiswa Ditangkap

Artikel ini telah tayang sebelumnya di tikta.id dengan judul "Warga Lumbang Terdampak Banjir, Polres Probolinggo Salurkan Air Bersih". lihat harikel asli disini

Editor : Redaksi

Tag :

BERITA TERBARU