PASURUAN | ARTIK.ID - Pangdam V/Brawijaya, Mayjen TNI Farid Makruf, didampingi beberapa perwira TNI-AD, meninjau lahan yang akan dijadikan lokasi latihan halang rintang tank di Pasuruan, Rabu (15/11)
Lahan tersebut merupakan aset TNI AD yang berada di Dusun Ngepuh, Desa Pasrepan, Kecamatan Pasrepan.
Baca juga: Banjir dan Lahar Dingin di Sumbar, Update Terbaru Korban Meninggal 43 Orang
Dalam kunjungan itu Pangdam menegaskan bahwa peninjauan ini dilakukan untuk memastikan lahan tersebut siap digunakan untuk latihan.
"Selain itu kita juga ingin memastikan bahwa tidak ada pihak yang mengganggu penggunaan lahan tersebut," kata Pangdam.
Baca juga: Siswa MIN 4 Jembrana Mengukir Prestasi dengan Meraih Juara Favorit Pildacil Se Provinsi Bali
Selain meninjau lahan latihan, Pangdam juga menyempatkan diri untuk bertemu dengan tokoh-tokoh masyarakat di Pasuruan.
(diy)
Baca juga: Pembangunan Kantor Perwakilan DPD RI Jatim, Terobosan di Tengah Moratorium Menteri Keuangan
Artikel ini telah tayang sebelumnya di artik.id dengan judul "Mayjen TNI Farid Makruf Tinjau Lokasi Latihan Tank di Pasuruan". lihat harikel asli disini
Editor : Redaksi