Perolehan Zakat Meningkat, Baznas Dorong Kebermanfaatan Ekonomi Bagi Warga Jatim

author awsnews.id

- Pewarta

Rabu, 27 Mar 2024 16:05 WIB

Perolehan Zakat Meningkat, Baznas Dorong Kebermanfaatan Ekonomi Bagi Warga Jatim

i

Perolehan Zakat Meningkat, Baznas Dorong Kebermanfaatan Ekonomi Bagi Warga Jatim

SURABAYA | ARTIK.ID - Ketua Baznas Jatim, Ali Maschan Moesa, menegaskan komitmen kuat Pemprov Jatim dalam menghimpun zakat dan infaq berturut-turut untuk kedua kalinya, Selasa (26/3)

Pada penyerahan zakat pertama yang melibatkan Kepala OPD dan BUMD dilaporkan berhasil mengumpulkan dana senilai Rp 573,3 juta.

Baca Juga: Banjir dan Lahar Dingin di Sumbar, Update Terbaru Korban Meninggal 43 Orang

Ditambah dengan donasi melalui kupon yang dibagikan kepada pegawai ASN Pemprov Jatim, total dana mencapai Rp 1,2 miliar hingga pertengahan Ramadan.

"Semoga para muzaki yang berzakat senantiasa dilimpahi keberkahan, rezeki berlimpah, serta mendapat kenaikan derajat dan pangkat," kata Ali Maschan.

Baca Juga: Siswa MIN 4 Jembrana Mengukir Prestasi dengan Meraih Juara Favorit Pildacil Se Provinsi Bali

Dirinya berharap, potensi zakat tahun ini dapat dioptimalkan untuk memberikan manfaat yang besar bagi masyarakat Jawa timur, seperti pemberdayaan ekonomi, pendidikan, dan kesehatan.

(red)

Baca Juga: Pembangunan Kantor Perwakilan DPD RI Jatim, Terobosan di Tengah Moratorium Menteri Keuangan

Artikel ini telah tayang sebelumnya di artik.id dengan judul "Perolehan Zakat Meningkat, Baznas Dorong Kebermanfaatan Ekonomi Bagi Warga Jatim". lihat harikel asli disini

Editor : Redaksi

BERITA TERBARU