Ini Dia Pemenang Kontes Ternak yang di Gelar Pemkab Bojonegoro

author awsnews.id

- Pewarta

Kamis, 23 Nov 2023 17:40 WIB

Ini Dia Pemenang Kontes Ternak yang di Gelar Pemkab Bojonegoro

i

Ini Dia Pemenang Kontes Ternak yang di Gelar Pemkab Bojonegoro

Bojonegoro - Kontes dan pameran ternak yang di selenggarakan Pemkab Bojonegoro melalui Dinas Peternakan dan Perikanan (Disnakkan) Bojonegoro telah selesai dilaksanakan.

Sebagaimana diketahui, Kegiatan ini di gelar di Pasar Hewan Desa Kedungbondo Kecamatan Balen, selama 2 hari yakni pada Rabu (21 dan 22/11/2023).

Baca Juga: Asrilia Kurniati Maju Pilwali Surabaya Lewat Jalur Independen, Begini Program Ekonominya

Berikut daftar pemenang Kontes dan Pameran Ternak Kabupaten Bojonegoro Tahun 2023:

Kategori Sapi Jantan Cross milik peternak atas nama: 

- Rudi Krisdiyanto asal Kecamatan Tambakrejo
- Antok asal Kecamatan Ngasem
- Cacuk asa Kecamatan Ngambon
- Masno asal Kecamatan Kedungadem

Kategori Jantan Peranakan Ongole, milik peternak atas nama: 

- Doni asal Kecamatan Ngasem
- Saiful Hadi asal Kecamatan Ngraho
- Mashudi asal Kecamatan Sumberrejo
- Ari Hidayat asal Kecamatan Balen

Kategori Sapi Induk Peranakan Ongole milik peternak atas nama:  

Baca Juga: Spucak Batu Sejuta Pohon Untuk Catcment Area Kota Batu

- Masno asal Kecamatan Kedungadem
- Pajudi asal Kecamatan Sekar
- Dono asal Kecamatan Malo

Kategori Sapi Bakalan Jantan Cross milik peternak atas nama:

- Edi Purwanto asal Kecamatan Sumberrejo
- Semiyanto asal Kecamatan Tambakrejo
- Deniyanto asal Kecamatan Ngasem
- Mawardi asal Kecamatan Sukosewu

Kategori Sapi Calon Induk Peranakan Ongole, milik peternak atas nama:
- Masno asal Kecamatan Kedungadem
- Makmur asal Kecamatan Balen
- Hardi asal Kecamatan Tambakrejo
- Pajudi asal Kecamatan Sekar

Baca Juga: FPN Bersama Wali Kota Batu, Audensi Bahas Program SPUNCAK BATU

(Arh)

 

Artikel ini telah tayang sebelumnya di rakyatjelata.com dengan judul "Ini Dia Pemenang Kontes Ternak yang di Gelar Pemkab Bojonegoro". lihat harikel asli disini

Editor : Redaksi

BERITA TERBARU